PENGARUH RETURN ON ASSET, RETURN ON EQUITY, ECONOMIC VALUE ADDED DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP HARGA SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA (STUDI PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE & PROPERTY) PERIODE 2012-2016

Authors

  • Irma Dwi Puspita Dewi

Abstract

Penelitian berjudul “Pengaruh Return On Asset, Return On Equity, Economic Value Added Dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham Di Bursa Efek Indonesia†penelitian ini membahas pengaruh yang diberikan oleh Return On Asset, Return On Equity, Economic Value Added Dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham tujuan penelitian ini adalah : (1) untuk menentukan secara parsial apakah ROA, ROE, EVA dan NPM memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan real estate and property periode 2012 – 2016. (2) untuk menentukan secara bersamaan apakah ROA, ROE, EVA dan NPM memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham perusahaan real estate and property periode 2012 – 2016 jumlah sempel adalah diambil dengan menggunakan metode purposive sampling yang di peroleh 25 perusahaan yang termasuk kedalam kriteria. Anasis data menggunakan teknik analisi regrisi linier berganda dengan asumsi klasik normalitas auto korelasi, multikolinieritas dan heteroskedasitas. Kesimpulan dari penelitian ini berdasarkan pada uji simultan (uji f) dan uji parsial (uji t) dengan signifikasi 5%. Berdasarkan analisis, menyimpulkan bahwa secara parsial berpengaruh tidak signifikan dan secara simultan Return On Asset, Return On Equity, Economic Value Added dan Net Profit Margin memiliki pengaruh yang signifikan 0,002 terhadap harga saham dengan koefisien determinasi 0,566%. Ini menunjukan bahwa 0,566% harga saham dijelaskan oleh lima variabel independen dan selanjutnya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini.

Kata kunci : Return On Asset, Return On Equity, Economic Value Added,Net Profit Margin dan Harga Saham

References

Amin Widjaja Tunggal (2008). Pengantar Konsep Nilai Tambah Ekonomi (EVA) dan Value Based Management (VBM). Harvarindo.

Anggraeni, C.M. 2017.Pengaruh Profitabilitas Dan Market Value Added Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur. (diunduh 21februari 2018).

Brigham, F dan Houston J.F.2010.Dasar-Dasar Manajemen Keuangan.Singapore: Salemba Empat.

Dita, N. C. 2017.Pengaruh economic value added (EVA), net profit margin (NPM), return on equity (ROE), dan return on investment (ROI) terhadap harga saham. (studi pada perusahaan jasa sektor utilitas, infrastruktur dan transportasi yang terdaftar di BEI tahun 2013-2015. (diunduh 21februari 2018).

Fadilah, Zaidatul.2017.pengaruh economic value added (EVA), net profit margin (NPM) return on asset (ROA), return on equity (ROE), earning per share (EPS) Dan Price Earning Ratio (Per) Terhadap Harga Saham. (journal online). (diunduh 21februari 2018).

Fahmi, Irham.2014.Analisis Kinerja Keuangan.Bandung:Alfabeta.

http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/aaj. (diunduh 21februari 2018).

http://suryanieti.blogspot.co.id/2012/06/desain-penelitian-kuantitatif.html. (diunduh 12 Maret 2018).

https://en.wikipedia.org/wiki/Economic_value_added. ).(diunduh 18 februari 2018).

Husnan,

Suad.2015.Dasar-Dasar Manajemen Keuangan.Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Ikatan akuntansi indonesia.2012. standar akuntansi keuangan.jakarta:salemba empat.

Kadar, Kusnadi, Rikumahu, Brady.(2017). Relationship Analysis Between EVA, EPS, ROA, ROE To MVA For Measuring Financial Performance (Case Study On Telecommunication Companies Listed In Idx 2011-2016). .(journal online). (diunduh 22 februari 2018).

Kamatra, Novrianty, Kartikaningdyah, Ely. 2015. Effect Corporate Social Responsibility on Financial Performance. International Journal of Economics and Financial Issues. .(journal online).ISSN: 2146-4138.(diunduh 20 februari 2018).

Kasmir.2015.Analisis Laporan Keuangan.Jakarta:Rajawali.

Monisa Wati, Like. 2012. Pengaruh Praktek Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Di Bursa Efek Indonesia Good Corporate Governance (GCG), Return on Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM). .(journal online).(diunduh 21februari 2018).

Munawir,2016. Analisa Laporan Keuangan.Yogyakarta:Liberty

Novita, dina . 2013. Analisis economic value added (EVA) dan return on aseets (ROA)) sebagai alat ukur penilaian kinerja keuangan. ( studi kasus pada PT. Jaya Real Property). (journal online). (diunduh 21februari 2018).

Novita, Dina. 2005. Analisis economic value added (EVA) dan return on assets (ROA) sebagai alat ukur penilaian kinerja keuangan. (Studi kasus pada PT. Jaya real property). (diunduh 21februari 2018).

Prasinta , Dian. 2012. Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan.(jurnal online) Accounting Analysis Journal

Priyatri, Duwi. 2014. SPSS 22 Pengolahan data praktis – edisi kesatu.

Yogyakarta : ANDI. (diunduh 21februari 2018).

Rahayu, A. M. 2014. Analisis pengaruh rasio profitabilitas dan economic value Added terhadap harga sahampada sub sektor industri semen yang terdaftar di bursa efek Indonesia. (diunduh 21februari 2018).

Riyanto,Bambang.2010.Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta:BPFG.

Santy, V. A. D. 2017. Pengaruh ROA, dan EPS terhadap harga saham PT. Garuda Indonesia Tbk. (diunduh 21februari 2018).

Suciyati, Tri. 2010. Pengaruh ROA, ROE, NPM, EPS dan EVA Terhadap Harga Saham Sektor Pertambangan yang Terdaftar Di BEI. (diunduh 21februari 2018). (diunduh 21februari 2018).

Sugiyono.2016. Metode Penelitian Kombinasi Mixed Methods. Bandung: ALFABETA

Sujarweni,Wiratna V.2016. Penelitian akuntansi dengan SPSS. Yogyakarta:Pustaka Baru Press.

Van Horne, James C..2008.Fundamentals of financial Management. England: Ashford Colour Press Ltd., Gosport

Wiyono,Gendro dan Kusuma H.2017.Manajemen Keuangan Lanjutan Berbasis Corporate Value Creation. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Www.idx.co.id

Downloads

Published

2020-07-16

How to Cite

Dewi, I. D. P. (2020). PENGARUH RETURN ON ASSET, RETURN ON EQUITY, ECONOMIC VALUE ADDED DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP HARGA SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA (STUDI PADA PERUSAHAAN REAL ESTATE & PROPERTY) PERIODE 2012-2016. EKONOMI BISNIS, 26(1), 205–217. Retrieved from https://ejournal.unis.ac.id/index.php/JEB/article/view/620