82 Metode Eigenface / Principle Component Analysis (PCA) Untuk Identifikasi Wajah Manusia

Authors

  • Muhammad Khoirul Anam Universitas Islam Syekh Yusuf

DOI:

https://doi.org/10.33592/jutis.Vol6.Iss2.133

Keywords:

Eigenfaces, Identifikasi Wajah, Gambar, Wajah, Principal Component Analysis (PCA)

Abstract

Identifikasi wajah adalah mencocokkan gambar masukan dengan gambar yang ada pada suatu database dan mencari gambar wajah yang sesuai dengan gambar masukan . Beberapa cara untuk identifikasi objek dan grafika komputer didasarkan secara langsung pada gambar-gambar tanpa penggunaan model 3D. Karena ukuran piksel hasil perubahan berukuran besar kemudian dilakukan pengurangan ukuran dengan menggunakan analisis komponen utama yang juga dikenal dengan metode eigenfaces. Setelah gambar training diolah selanjutnya akan dicari nilai rata-ratanya. Dengan penghitungan dari sampel training set akan diperoleh eigenfaces dengan nilai tertinggi. Gambar untuk pengujian berupa gambar wajah dan bukan wajah yang sebagian merupakan data gambar training, jumlah gambar uji sebanyak 5 gambar yang terdiri dari 3 gambar wajah dan 2 gambar bukan wajah. Pengukuran jarak Euclid akan mendapatkan nilai minimum dan maksimum, sehingga mendapat hasil yaitu wajah yang dikenali dan tidak dikenali. Dari hasil percobaan didapatkan hasil bahwa persentase keakuratan identifikasi wajah menggunakan Eigenfaces, menunjukkan hasil yang memuaskan.

References

Fadlil, A., Ikhsan H. dan Sunardin, 2008, Sistem Identifikasi Wajah Secara Realtime Menggunakan Algoritma Jaringan Syaraf Tiruan, Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2008 (SNATI 2008) ISSN: 1907-5022, Yogyakarta.

Nugroho, S. dan Agus, H., 2005, Penerapan Jaringan Syaraf Tiruan Untuk Mendeteksi Posisi Wajah Manusia Pada Gambar Digital, Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2005 (SNATI 2005) ISBN: 979-756-061-6, Yogyakarta.

H. F. Ng, 2006, Pose-Invariant Face Recognition Security System, Asian Journal of Health and Information Sciences, Vol. 1, No. 1, pp. 101-111

Piarsa, I.N. dan Riza H., 2010, Sistem Verifikasi Online Menggunakan Biometrika Wajah, Seminar Nasional Teknologi Vol. 9 No.1 Januari-Juni 2010, Bali.

Turk, M. and A. Pentland, A., 1991, Eigenfaces for Recognition, Journal of Cognitive Neurosicence, 3(1), 71-86.

Zayuman, H., Imam S. dan Isnanto, R.R., 2008, Identifikasi Wajah Manusia Menggunakan Analisis Komponen Utama (PCA) dan Jaringan Syaraf Tiruan Perambatan-Balik, Skripsi, Jurusan Teknik Elektro FT UNDIP, Semarang

Akalin, V., 2003, Face Recognition Using Eigenfaces and Neural Networks, Thesis, The Graduate School of Natural and Applied Sciences of The Middle East Techinical University

Downloads

Published

2020-02-20

How to Cite

Anam, M. K. (2020). 82 Metode Eigenface / Principle Component Analysis (PCA) Untuk Identifikasi Wajah Manusia. Jutis (Jurnal Teknik Informatika), 6(2), 82–88. https://doi.org/10.33592/jutis.Vol6.Iss2.133