OPTIMALISASI TEKNOLOGI INFORMASI BERBASIS SMS GATEWAY MEMANFAATKAN PERINTAH DASAR AT COMMAND

Authors

  • Mohammad Ridwan Universitas Islam Syekh Yusuf

DOI:

https://doi.org/10.33592/jutis.Vol1.Iss1.3

Keywords:

Development Apllication, Teknology, SMS, Gateway, AT Command, Programming

Abstract

Perkembangan teknologi komunikasi yang semakin pesat, menghadirkan alat komunikasi yaitu telepon seluler (ponsel) yang menyediakan fasilitas pelayanan komunikasi lewat SMS yang bisa mengirimkan teks atau pesan singkat dengan cepat, fasilitas ini lebih praktis dan lebih ekonomis. Pemanfaatan SMS sebagai sarana layanan informasi dapat dibuat sebuah basis data yang bisa memberikan layanan informasi kepada seseorang atau sekelompok orang yang membutuhkannya. Dalam membangun Sistem berbasis Sms Gateway ada beberapa cara yang digunakan, bisa dengan tambahan aplikasi open source seperti Gammu dan ada juga yang memanfaatkan fiture Programming seperti GSM Visual, tetapi aplikasi tersebut masih membutuhkan base intruction under wiondows untuk mengakses kernel port output sms gateway, yaitu AT Command . AT Command adalah salah satu fiture windows yang menampung perintah-perintah yang digunakan dalam komunikasi dengan serial port. Dengan AT Command kita dapat mengetahui vendor dari Handphone yang digunakan, kekuatan sinyal, membaca pesan yang ada pada SIM Card, megirim pesan, mendeteksi pesan SMS baru yang masuk secara otomatis, menghapus pesan pada SIM Card dan masih banyak lagi.

untuk memanfaatkan AT Command pada sistem berbasis Sms Gateway dibutuhkan Design Programming dalam decodec ncodec pesan dan juga basis data sebagai basis penyimpanan data pesan (Message Box). 

References

Telit Corporation., AT Command Reference Guide, 80000ST10025a Rev. 0 - 04/08/06

Ubenetic Ltd.,GSM AT Command Set. Ubenetics 2001

Ubox, AT Command Example, Aplication Note, Revisi 22-Sep-2016

sapta., sekilas tentang sms gateway,anggoro, adheo., komunikasi serial dalam visual basic 6, http://aodhio.blogspot.com/2012/05/komun ikasi-serial-dalam-visual-basic-60.html

Berda Setya A., Agung Budi P., Aplikasi mp3 player Berdasarkan polling sms

Downloads

Published

2020-02-20

How to Cite

Ridwan, M. (2020). OPTIMALISASI TEKNOLOGI INFORMASI BERBASIS SMS GATEWAY MEMANFAATKAN PERINTAH DASAR AT COMMAND. Jutis (Jurnal Teknik Informatika), 5(1). https://doi.org/10.33592/jutis.Vol1.Iss1.3