About the Journal

Focus and Scope

Perpektif merupakan jurnal ilmiah bidang ilmu administrasi yang menerbitkan hasil kajian teori dan hasil penelitian bidang manajemen dan ilmu administrasi

Peer Review Process

Tugas Peninjau

  1. Kontribusi terhadap keputusan editorial: Peer review membantu editor dalam membuat keputusan editorial dan melalui komunikasi editorial dengan penulis juga dapat membantu penulis dalam memperbaiki makalah. Tinjauan sejawat adalah komponen penting dari komunikasi ilmiah formal, dan terletak di jantung metode ilmiah.
  2. Promptness: Setiap wasit terpilih yang merasa tidak memenuhi syarat untuk meninjau penelitian yang dilaporkan dalam sebuah naskah atau mengetahui bahwa peninjauan yang cepat tidak mungkin dilakukan harus memberi tahu editor dan minta izin dari proses peninjauan.
  3. Kerahasiaan: Naskah yang diterima untuk ditinjau harus diperlakukan sebagai dokumen rahasia. Mereka tidak boleh diperlihatkan atau didiskusikan dengan orang lain kecuali sebagaimana diizinkan oleh editor.
  4. Standar objektivitas: Tinjauan harus dilakukan secara objektif. Kritik pribadi terhadap penulis tidak pantas. Wasit harus mengekspresikan pandangan mereka dengan jelas dengan argumen yang mendukung.
  5. Pengakuan sumber: Peninjau harus mengidentifikasi karya yang diterbitkan relevan yang belum dikutip oleh penulis. Setiap pernyataan bahwa pengamatan, derivasi, atau argumen telah dilaporkan sebelumnya harus disertai dengan kutipan yang relevan. Peninjau juga harus meminta perhatian editor tentang kesamaan substansial atau tumpang tindih antara naskah yang sedang dipertimbangkan dan setiap makalah lain yang diterbitkan yang memiliki pengetahuan pribadi.
  6. Pengungkapan dan konflik kepentingan: Materi yang tidak dipublikasikan yang diungkapkan dalam naskah yang dikirimkan tidak boleh digunakan dalam penelitian pengulas sendiri tanpa persetujuan tertulis dari penulis. Informasi atau ide istimewa yang diperoleh melalui peer review harus dijaga kerahasiaannya dan tidak digunakan untuk keuntungan pribadi. Peninjau tidak boleh mempertimbangkan naskah di mana mereka memiliki konflik kepentingan yang timbul dari persaingan, kolaborasi, atau hubungan atau koneksi lain dengan penulis, perusahaan, atau lembaga mana pun yang terhubung dengan makalah.

Open Access Policy

This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.

Publication Ethics

Etika publikasi Redaksi â€œPERSPEKTIF” didasarkan pada panduan â€œCOPE” untuk editor jurnal:

PERSPEKTIF merupakan jurnal Ilmu Administrasi yang terbit dua kali dalam 1 tahun. Jurnal ini mempublikasikan kajian-kajian hasil penelitian dan tela'ah teoretis dalam bidang ilmu administrasi; organisasi dan manajemen publik, yang dapat ditulis dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. PERSPEKTIF dipublikasikann oleh Program Studi Ilmu Adminsitrasi Program Pascasarjana Univeristas Islam Syekh-Yusuf.

 

 

Penetapan Publikasi

Editor bertanggung jawab untuk menetapkan artikel yang dapat diterbitkan dari sekian artikel yang ter-submit. Editor dipandu oleh kebijakan dari dewan redaksi jurnal dan dibatasi oleh ketentuan hukum, seperti mulai berlaku mengenai pencemaran nama baik, pelanggaran hak cipta dan plagiarisme. Editor dapat berdiskusi dengan editor atau reviewer lain dalam membuat keputusan tersebut.

Kejujuran (Keadilan)

Setiap editor mengevaluasi konten naskah tanpa memandang ras, jenis kelamin, orientasi seksual, keyakinan agama, etnis, kewarganegaraan, atau pandangan politik penulis.

Kerahasiaan

Editor dan setiap staf editorial tidak diperbolehkan untuk mengungkapkan informasi apapun tentang naskah kepada orang lain selain penulis naskah, reviewerreviewer lainnya yang berpotensi, dan penerbit yang sesuai.

Pengungkapan dan Konflik Kepentingan

Hal-hal yang tidak layak untuk dipublikasikan, dalam manuscript artikel tidak diperbolehkan tanpa pernyataan tertulis dari penulis.

KEWAJIBAN REVIEWER

Kontribusi untuk Keputusan Editorial

Peer review membantu editor dalam membuat keputusan dan melalui komunikasi dengan penulis juga dapat membantu penulis dalam memperbaiki artikel.

Kerahasiaan

Setiap naskah yang diterima untuk proses review, diperlakukan sebagai dokumen rahasia yang tidak boleh ditampilkan atau dibahas dengan pihak lain kecuali melalui pengesahan editor.

Standar Objektif

Proses review dilakukan secara objektif, kritikan personal terhadap penulis tidak diperbolehkan. Reviewer harus menyatakan pandangan mereka secara jelas dengan didukung oleh argumen.

 

Pengakuan Sumber (Daftar Pustaka)

Reviewer harus mengidentifikasi referensi yang relevan yang belum dicantumkan oleh penulis. Pernyataaan yang menjadi fokus amatan, turunan teori, atau argumen yang sebelumnya telah diungkapkan harus dibandingkan dengan sumber yang relevan. Reviewer juga diperbolehkan untuk memperhatikan kesamaan substansi antara manuscript dengan berbagai pertimbangan serta dengan publikasi lainnya yang sesuai dengan pemahaman yang dimiliki.

Pengungkapan dan Benturan Kepentingan

Informasi atau ide penting yang diperoleh melalui proses review harus dijaga kerahasiaannya dan tidak digunakan untuk keuntungan pribadi.

KEWAJIBAN PENULIS

Standar Pelaporan

Penulis laporan penelitian harus menyatakan keakurasian laporan secara objektif. Data pokok harus dinyatakan secara akurat di dalam artikel. Artikel harus mengandung detail dan petunjuk yang cukup untuk mengizinkan orang lain untuk mereplikasi penelitian. Kecurangan atau ketidakakuratan pernyataan yang pada akhirnya diketahui sikap yang tidak etis dan tidak diperbolehkan.

Orisinalitas dan Plagiarisme

Penulis harus memastikan bahwa mereka melaporkan hasil kerja sendiri dan jika penulis menggunakan hasil penelitian lain harus dinyatakan secara tepat.

Pengakuan Sumber

Pernyataan dari penelitian lain harus disajikan. Penulis harus mengutip publikasi yang telah berpengaruh dalam penentuan keaslian laporan ilmiah.