Peran komunikasi dan lingkungan kerja Terhadap Kinerja Karyawan dalam Organisasi di PT. Buntara Megah Inti

Peran komunikasi dan lingkungan kerja Terhadap Kinerja Karyawan dalam Organisasi di PT. Buntara Megah Inti

Authors

  • Dicky Ramdhan P UNIS
  • Wisnu Nurhadi Program Pascasarjana Universitas Islam Syekh-Yusuf
  • Arfiani Yulianti Fiyul Program Pascasarjana Universitas Islam Syekh-Yusuf

Abstract

Abstrak:

Literature review merupakan proses untuk mempelajari hasil penelitian terdahulu atau yang telah diterbitkan oleh peneliti sebelumnya. Kegiatan literature review ini berguna untuk menambah pengetahuan dalam melakukan penelitian. Riset terdahulu sangat penting dalam suatu bagian ilmiah. Fungsi dari riset terdahulu untuk menguatkan konsep dan fakta yang berhubungan atau saling mempunyai peran antar variable. Artikel ini bertujuan untuk mereview peran dalam kinerja karyawan, yaitu: Komunikasi dan lingkungan kerja. Hasil bagian literature review ini adalah: 1). Peran Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan 2). Peran Lingkungan kerja Organisasi

 

Keyword / Kata Kunci: Komunikasi, Lingkungan Kerja, Kinerja Karyawan

Downloads

Published

2024-08-18 — Updated on 2024-06-29

Issue

Section

Articles