TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA TENTANG ESENSI JURUSAN MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM UIN IMAM BONJOL PADANG
Abstract
Penelitian ini dilakukan karena dilema yang terjadi pada program studi Manajemen Pendidikan Islam UIN Imam Bonjol Padang yang notabenenya adalah program studi yang pada awalnya memiliki konsentrasi Bimbingan Konseling Islam. Sementara program studi Manajemen Pendidikan Islam murni tanpa konsentrasi baru berjalan 4 angkatan. Ini menjadi keraguan bagi mahasiswa terutama mahasiswa baru angkatan 2019. Untuk itu perlu dilakukan penelitian untuk mengetahui pendapat mahasiswa mengenai hakikat Manajemen Pendidikan Islam. Adapun metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah kuantitaif deskriptif. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data ialah menyebarkan kuesioner. Sementara respondennya ialah mahasiswa semester ganjil tahun akademik 2019/2020 dengan jumlah 72 orang responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya 64,49% mahasiswa baru mengetahui hakikat jurusan Manajemen Pendidikan Islam sementara 35,51% belum mengetahuihakikat jurusan MPI. Berdasarkan hasil penelitian itu disimpulkan bahwa tingkat pengetahuan mahasiswa tentang esensi jurusan Manajemen Pendidikan Islam masih rendah.
References
Arif, Arifudddin. (2008). Pengantar Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kultura.
Arikunto, Suharsimi. (2008). Manajemen Pendidikan. Yogyakarta: Aditya Media.
Fatah, Nanang. (2001). Landasan Manajemen Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Hersey dan Blanchard. Diklat Kuliah Manajemen Pendidikan, Tulungagung: STAIN.
Irawan, “Paradigma Keilmuan Manajemen Pendidikan Islamâ€, Manageria: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Volume 1, Nomor 2, (2016), p. 297-315.
Kisbiyanto. (2011). “Manajemen Pendidikan Berorientasi Pemberdayaanâ€, Edukasia Jurnal Penelitian Pendidikan Islam Volume 8, Nomor 1, p. 107-115.
Langgulung. (2000). Hasan. Asas-asas Pendidikan Islam. Jakarta: Al-Husna Zikra.
M.Effendy. (1989). Manajemen Suatu Pendekatan Berdasarkan Ajaran Islam. Jakarta: Bratar Karya Aksara.
Maolani, Rukaesih A., dan Ucu Cahyana. (2015). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers.
Misbah, M. (2018). Reorientasi Jurusan Manajemen Pendidikan Islam (MPI) antara Tenaga Kependidikan dan Tenaga Pendidik. Cendekia, Vol. 16 No. 1, Januarai-Juni 2018, p. 83-101.
Pidarta, Made. (2011). Manajemen Pendidikan Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.
PMA RI No. 39 Tahun 2009 tentang program studi Manajemen Pendidikan Islam.
Qamar, Mujamil. (2010). Manajemen Pendidikan Islam. Jakarta: Erlangga.
Ramayulis. (2008). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.
S. Sagala. (2010). Manajemen Strategik dalam Peningkatan Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Shulhan. (2013). Muwahid dan Soim. Manajemen Pendidikan Islam Strategi Dasar Menuju Peningkatan Mutu Pendidikan Islam. Yogyakarta: Teras.
Stoner, James A.F. (1982). Management. New York: Prentice/Hall International,Inc.
Sugiyono. (2013). Metode penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D). Bandung: Alfabeta.
Tim Penulis. (2019). Panduan Praktik Latihan Profesi (PLP)/Magang Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Imam Bonjol Padang.
Ubbiyati, Nur. (1998). Ilmu Pendidikan Islam. Bandung: Pustaka Setia.
Downloads
Published
Issue
Section
License
LPPM Prosiding Seminar Nasional Universitas Islam Syekh Yusuf this site and metadata is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License