Sistem Pakar Kerusakan Perangkat Komputer Dengan Metode Backward Chaining Berbasis Telepon Pintar

Authors

  • Nur Ichwannudin Universitas Islam Syekh Yusuf
  • Muhamad Irsan Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang
  • Vina Septiana Windyasari Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang

Keywords:

Sistem Pakar, Komputer, Backward Chaining, Android

Abstract

Permasalahan kerusakan komputer menjadi masalah yang cukup rumit saat ini. Hal ini dapat dimaklumi mengingat banyaknya pengguna komputer yang kurang memiliki pengetahuan tentang komputer, khususnya dalam menangani kerusakan komputer. Permasalahan ini secara umum dialami baik oleh individu, maupun institusi, terkadang sering terjadi kesalahan dalam pergantian perangkat yang rusak, akibatnya pengeluaran biaya tidak sesuai dengan harga perangkat yang mengalami kerusakan. Solusi dari permasalahan tersebut adalah membuat sistem pakar dengan metode backward chaining berbasis telepon pintar android yang dapat mendeteksi kerusakan perangkat komputer. Sistem pakar adalah sistem yang mampu menirukan penalaran seorang pakar agar komputer dapat menyelesaikan masalah seperti yang biasa dilakukan para ahli. Pengetahuan yang disimpan di dalam sistem pakar umumnya diambil dari seorang yang pakar dalam masalah tersebut. Peran penting seorang pakar dapat digantikan oleh program komputer yang pada prinsip kerja nya untuk memberikan solusi yang pasti seperti yang dilakukan oleh pakar, metode backward chaining sendiri adalah metode yang digunakan untuk proses pelacakan. Sistem pakar ini selain memberikan hasil diagnosa juga memberikan solusi untuk penanganan pertama secara mandiri,dan juga memberikan link untuk mengecek harga perangkat di pasar online saat ini. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan pada sistem untuk mendeteksi tingkat keakuratan kerusakan setiap perangkat, diperoleh hasil yang baik yaitu dengan persentase sebesar 81,8%.

References

Advernesia. 2019. “Pengertian Perangkat Keras Komputer Dan Fungsinya.†https://www.advernesia.com/blog/komputer/pengertian-perangkat-keras-komputer-dan-fungsinya/.

Catur, Dimas. 2020. “Apa Itu Android Studio Dan Android SDK?†https://www.dicoding.com/blog/apa-itu-android-studio-dan-android-sdk/.

Desi, Ulti. 2018. “Pengertian UML Dan Komponen UML.†https://garudacyber.co.id/artikel/1471-pengertian-uml-dan-komponen-uml.

Devid, Hariyanto. 2014. “Makalah Tentaang Android Jelly Bean, Kit-Kat Dan Lollypop.†https://devidhariyanto.blogspot.com/2015/02/makalah-tentaang-android-jelly-bean-kit_14.html.

Harco. 2020a. “Jenis Kerusakan Komputer Dan Solusinya.†http://www.tokocentralpc.com/blog/2013/jenis-kerusakan-komputer-dan-solusinya.

———. 2020b. “Memperbaiki Beberapa Problem Kerusakan Komputer.†http://www.tokocentralpc.com/blog/2013/memperbaiki-beberapa-problem-kerusakan-komputer.

Jember, Universitas Muhammadiyah. 2019. “Jurnal Sistem Informasi Komputer Dan Teknologi Informasi (SISKOMTI) Volume 1, No 2, 2019.†1(2): 66–79.

Karim, Abdul, and Budianto Bangun. 2019. “Sistem Pakar Pendeteksi Kerusakan Komputer Berbasis WEB.†: 231–35.

Lesmana, Lido Sabda. 2017. “Jurnal Edik Informatika.†1.

Luthvan, Don. 2019. “Diagnosis Penyakit Diabetes Pada Masyarakat Awam Menggunakan Metode Backward Chaining.†Jurnal Sistim Informasi dan Teknologi 1(4): 43–51.

Muh.Rasyid Ridha, Wahyuddin. 2019. “FORWARD CHAINING UNTUK MENDETEKSI KERUSAKAN KOMPUTER DAN LAPTOP.†1: 42–53.

Mukhtar, Nurmala, and Samsudin Samsudin. 2015. “Sistem Pakar Diagnosa Dampak Penggunaan Softlens Menggunakan Metode Backward Chaining.†Jurnal Buana Informatika 6(1): 21–30.

Murtiwiyati, and Glenn Lauren. 2013. “Rancang Bangun Aplikasi Pembelajaran Budaya Indonesia Untuk Anak Sekolah Dasar Berbasis Android.†Jurnal Ilmiah 12: 2,3.

Ndeso, Tulisan. 2018. “Pengertian Android Studio Dan Berbagai Macam Bagiannya.†https://medium.com/@tulisanndeso/pengertian-android-studio-dan-berbagai-macam-bagiannya-a21db3160a6ehttps://medium.com/@tulisanndeso/pengertian-android-studio-dan-berbagai-macam-bagiannya-a21db3160a6e.

Nur, Achmad et al. 2017. “Perancangan Sistem Pakar Menggunakan Metode Backward Chaining Untuk Diagnosa Penyakit Pada Hewan Ternak Sapi Berbasis Web.†Teknik Informatika STMIK AMIKOM Yogyakarta (2302–3805): 19–24.

Parminzzul. 2016. “Pengertian Super.†http://pengertiansuper.blogspot.com/2016/09/definisi-android-jelly-bean.html.

Putro, Tatang Aji. 2016. “Metode Certainty Factor.†http://coretsiniaja.blogspot.com/2016/01/metode-certainty-factor.html.

Rahmanto, Agus. 2020. “Pengertian Teknik Informatika.†https://barusemangat.wordpress.com/pengertian-teknik-informatika/#:~:text=Teknik Informatika merupakan kumpulan disiplin,komputer melalui proses-proses logika.

salamadian. 2018. “PENGERTIAN KOMPUTER : Fungsi, Komponen, Sejarah & Gambar Komputer.†https://salamadian.com/fungsi-komponen-pengertian-komputer/.

Sulthon, Ayoni. 2018. “Jenis Perangkat Komputer Dan Fungsinya.†https://www.domainesia.com/tips/jenis-perangkat-komputer-dan-fungsinya/.

SYAFRI. 2018. “Apa Itu Ponsel Pintar?Pengertian Singkat Dan Macamnya.†http://lebihtauponsel.blogspot.com/2016/02/apa-itu-ponsel-pintarpengertian-singkat.html.

Syahputra, Galih Rizky, Muhamad Irsan, and Indrato Harsadi. 2020. “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Aedes Aegypti Berbasis Web.†JIMTEK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Teknik 1: 55–59.

Wakhid, Saputro. 2016. “METODE PENGEMBANGAN SISTEM.†http://belajarsisteminformasi16.blogspot.com/2016/03/metode-pengembangan-sistem.html.

Wijayana, Yenita. 2019. “SISTEM PAKAR KERUSAKAN HARDWARE KOMPUTER DENGAN METODE BACKWARD CHAINING BERBASIS.†12(2): 99–107.

Winarso, Bambang. 2015. “Apa Itu Android, Sejarah Dan Versi-Versinya?†21 oktober 2015. https://dailysocial.id/post/apa-itu-android-dan-sejarahnya.

Yuniarto, Saiful Rahman, and S Sos. 2020. “Software Komputer Dan Fungsinya.â€

Published

2020-11-30

How to Cite

Ichwannudin, N., Irsan, M., & Windyasari, V. S. (2020). Sistem Pakar Kerusakan Perangkat Komputer Dengan Metode Backward Chaining Berbasis Telepon Pintar. Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik, 1(3), 283–289. Retrieved from https://ejournal.unis.ac.id/index.php/jimtek/article/view/813

Most read articles by the same author(s)