RANCANG BANGUN SISTEM PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE DENGAN MODEL SDLC METODE PROTOTIPE DI UNIVERSITAS ISLAM SYEKH-YUSUF

Authors

  • Taufik Hidayat Universitas Islam Syekh-Yusuf Tangerang
  • Sukisno . Universitas Islam Syekh-Yusuf Tangerang

Keywords:

PMB, prototype, marketing, BAAK

Abstract

The online registration model not only makes it easy for prospective new students in the registration service process, the marketing department and BAAK will also get convenience in terms of information on prospective new students, new student data, and the number of prospective new students for each study program or faculty. The new student registration facility online at the PMB website displays some content, namely the registration form, entrance screening card, cost information, information on student activities, information on study areas, and campus service information. The method used in this study is a prototype, where this method describes a business process of an existing information system, but does not go well according to the needs in the field. This prototype method will develop and compile some content and menus that are deemed not to meet the needs. This SIPMB has registration, classification, information, exam time activities and grouping of test results. This SIPMB is able to help these activities more efficiently, realtime, integrity, objectively and online. And the hope is that the results of this study will be developed better with different methods.

 

Model pendaftaran online tidak hanya memudahkan pada calon mahasiswa baru dalam proses pelayanan pendaftaran, bagian marketing dan BAAK akan mendapatkan kemudahan pula dalam hal informasi data calon mahasiswa baru, biodata mahasiswa baru, dan jumah calon mahasiswa baru baik untuk setiap program studi ataupun untuk fakultas. Fasilitas pendaftaran mahasiswa baru online pada website PMB menampilkan beberapa konten yaitu form pendaftaran, kartu ujian saringan masuk, informasi biaya, informasi kegiatan mahasiswa, informasi bidang studi, dan informasi pelayanan kampus. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah prototipe, dimana metode ini menjabarkan suatu bisnis proses suatu sistem informasi yang sudah ada, namun tidak berjalan dengan baik sesuai dengan kebutuhan di lapangan. Metode prototipe ini akan melakukan pengembangan dan menggubah beberapa konten dan menu yang dianggap tidak sesuai dengan kebutuhan. Dalam SIPMB ini memiliki pendaftaran, klasifikasi, informasi, kegiatan waktu ujian dan pengelompokan hasil ujian. SIPMB ini mampu memperbantu kegiatan tersebut lebih efisien, realtime, teritegritas, obyektif dan online. Dan harapannya hasil penelitian ini akan dapat dikembangkan menjadi lebih baik dengan metode yang berbeda

References

Akbar. (2015). Pengembangan Sistem Menggunakan Model Prototype Pada Sistem Informasi Pemetaan Potensi Pertanian Berbasis Web.

Arinta. (2014). Jurnal Sistem Informasi Akademik Berbasis SMS Gateway Menggunakan Metode Prototype. Jurnal Sistem Informasi Semarang.

Randy. (2013). Aplikasi Pencatatan Aset PDAM Kota Ambon Menggunakan Metode Prototype Dengan Pendekatan Berorientasi Objek. Artikel Ilmiah Pengetahuan.

Raymond. (2007). Sistem Informasi Manajemen. Jakarta: Salemba empat.

Downloads

Published

2019-01-21

How to Cite

Hidayat, T., & ., S. (2019). RANCANG BANGUN SISTEM PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE DENGAN MODEL SDLC METODE PROTOTIPE DI UNIVERSITAS ISLAM SYEKH-YUSUF. Pelita : Jurnal Penelitian Dan Karya Ilmiah, 18(2), 161–177. Retrieved from https://ejournal.unis.ac.id/index.php/pelita/article/view/49