Esterifikasi Gliserol Produk Samping Biodiesel Menjadi Triasetin Menggunakan Katalis SO42-/TiO2

Authors

  • Tena Rizki Agusti Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang
  • Dine Agustine Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang
  • Ismi Nurlatifah Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang

Keywords:

biodiesel, gliserol, katalis, triasetin

Abstract

Latar Belakang: Gliserol adalah produk samping biodiesel yang dihasilkan 10% dari pembuatan biodiesel. Gliserol dapat diproses menjadi produk yang lebih ekonomis seperti triasetin. Triasetin digunakan sebagai bahan aditif biodiesel, kosmetik, dan makanan. Tujuan: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui potensi katalis SO42-/TiO2 sebagai katalis asam dan pengaruh variasi konsentrasi katalis SO42-/TiO2 pada proses esterifikasi gliserol. Metode: Aktivasi katalis SO42-/TiO2 dilakukan dengan metode impregnasi dan kalsinasi. Gliserol didapatkan dari proses transesterifikasi biodiesel. Triasetin diperoleh dari reaksi esterifikasi gliserol dimana gliserol direaksikan dengan asam asetat dengan perbandingan rasio mol gliserol dan asam asetat 1:7. Variasi konsentrasi katalis SO42-/TiO2 yang digunakan yaitu 2%, 4%, 6% dan waktu reaksi esterifikasi selama 4 jam pada suhu 100°C. Hasil Penelitian: . Konversi gliserol tertinggi diperoleh pada konsentrasi katalis 4% sebanyak 76,22%. Kesimpulan: Katalis SO42-/TiO2 berpotensi menjadi katalis asam untuk digunakan pada reaksi esterifikasi gliserol menjadi triasetin.

References

Ary Dewi, C. W. (2016). Analisis Pembuatan Biodiesel Dari Minyak Jelantah.Jurnal Agroteknose, VII(II), 38–44.

Aziz, I., Nurbayti, S., & Luthfiana, F. (2008). Pemurnian Gliserol Dari Hasil Samping Pembuatan Biodiesel Menggunakan Bahan Baku Minyak Goreng Bekas. Jurnal Kimia VALENSI, 1(3).

Binhayeeding, N., Klomklao, S., & Sangkharak, K. (2017). Utilization of Waste Glycerol from Biodiesel Process as a Substrate for Mono-, Di-, and Triacylglycerol Production. Energy Procedia, 138, 895–900.

Brotowati, S., Jurusan, D., Kimia, T., Negeri, P., & Pandang, U. (2018). Pengaruh Suhu Kalsinasi Pada Sintesis Katalis Padat Titanium. 2018, 167–171.

Buchori, L., Diponegoro, U., Widayat, W., & Diponegoro, U. (2007). Pembuatan Biodiesel Dari Minyak Goreng Bekas Dengan Proses. Jurnal Teknik, 28(2), 83–93.

Buchori, L., Istadi, I., & Purwanto, P. (2015). Perkembangan Proses Produksi Biodiesel Sebagai Bahan Bakar Alternatif. Prosiding Seminar Nasional Teknik Kimia, 1–9.

Defi, T. ’., Helwani, Z. ’., & ’. K. (2016). Pemanfaatan Fly Ash Sawit sebagai Katalis Asam dalam Proses Esterifikasi Gliserol sebagai Produk Samping Biodiesel Menjadi Triacetin. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Riau, 3(1), 1–7.

Fadliyani, N., & Atun, S. (2016). the Utilization of Glycerol, Biodiesel Side Product of Used Cooking Oil As Glycerol Acetate Material Synthesis. Jurnal Penelitian Saintek, 20(2).

Fitrianda, M. I. (2016). Digital Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember Jember Digital Digital Repository Repository Universitas Universitas Jember diakses tahun 2018.

Gashaw, A., Getachew, T., & Mohammed, A. (2015). A Review On Biodiesel Production As Alternative Fuel. Journal of Forest Products and Industries, 4(2), 80–85.

Haryanto, A., Silviana, U., Triyono, S., & Prabawa, S. (2015). Produksi Biodiesel Dari Transesterifikasi Minyak Jelantah Dengan Bantuan Gelombang Mikro: Pengaruh Intensitas Daya Dan Waktu Reaksi Terhadap Rendemen Dan Karakteristik Biodiesel. Jurnal Agritech, 35(2), 234.

Inggrid, D. H. M., Sc, M., Christiana, E., Arvina, S., Paru, M. P., & Santosa, T. (2016). METODE KARBONISASI HIDROTERMAL SATU TAHAP Disusun Oleh : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat.

Kartika, D., & Widyaningsih, S. (2013). Konsentrasi Katalis dan Suhu Optimum pada Reaksi Esterifikasi menggunakan Katalis Zeolit Alam Aktif (ZAH) dalam Pembuatan Biodiesel dari Minyak Jelantah. Jurnal Natur Indonesia, 14(3), hlm.219.

Khayoon, M. S., & Hameed, B. H. (2011). Acetylation of glycerol to biofuel additives over sulfated activated carbon catalyst. Bioresource Technology, 102(19), 9229–9235.

Manga, J., Utomo, W. B., & Ruso, S. (2018). Sintesis Katalis Padat SO4 2- / TiO2 Dengan Metode Impregnasi Dan Aplikasinya Pada Metanolisis Minyak Jelantah. Prosiding

Miskah, S., Apriani, R., & Miranda, D. (n.d.). DARI LEMAK AYAM DENGAN PROSES TRANSESTERIFIKASI. 23(1), 57–66.

Novitasari, D., Ratnasari, D., & Setyawardhani, D. A. (2012). Pemurnian gliserol dari hasil samping pembuatan biodiesel. 11(1), 13–17.

Nuraeni, N., Yun, Y. F., & Agustini, D. M. (2019). Pembuatan Biodiesel dari Minyak Jelantah Menggunakan Adsorben Karbon Aktif dan Pembuatan Triasetin dengan Katalis Asam Nitrat. Jurnal Kartika Kimia, 2(1), 17–22.

Prasetyo, A. E., Widhi, A., & Widayat, W. (2012). Potensi Gliserol Dalam Pembuatan Turunan Gliserol Melalui Proses Esterifikasi. Jurnal Ilmu Lingkungan, 10(1), 26.

Prihanto, A., & Bambang, T. A. (2017). Pengaruh Temperatur , Konsentrasi Katalis Dan Rasio Molar Metanol- Minyak Terhadap Yield Biodisel Dari Minyak Goreng Bekas Melalui Proses. 13(1), 30–36.

Rifani, B. ’., Helwani, Z. ’., & ’. K. (2016). Esterifikasi Gliserol Produk Samping Biodiesel dan Asam Asetat Menjadi Triacetin Menggunakan Katalis Fly Ash. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Riau, 3(2), 1–5.

Setyaningsih, L. W. N., Rizkiyaningrum, U. M., & Andi, R. (2017). Pengaruh Konsentrasi Katalis dan Reusability Katalis pada Sintesis Triasetin dengan Katalisator Lewatit. Teknoin, 23, 56– 62.

Sinaga, S. V., Haryanto, A., & Triyono, S. (2014). PENGARUH SUHU DAN WAKTU REAKSI PADA PEMBUATAN BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH [ EFFECTS OF TEMPERATURE AND REACTION TIME ON THE BIODIESEL PRODUCTION USING WASTE COOKING OIL ]. 3(1), 27–34.

Tremblay, A. Y., & Montpetit, A. (2017). The in-process removal of sterol glycosides by ultrafiltration in biodiesel production. Biofuel Research Journal, 4(1), 559–564.

Wahyuni, S., Kadarwati, S., Wahyuni, S., & Kadarwati, S. (2011). Sintesis Biodiesel Dari Minyak Jelantah Sebagai Sumber Energi Alternatif Solar. Sintesis Biodiesel Dari Minyak Jelantah Sebagai Sumber Energi Alternatif Solar, 9(1), 51–62.

Wepoh, H. (2015). Synthesis of Triacetin from Glycerol. September, 3–10.

Juhara, S., Shahnabiel Hayat, R., Kunci, K., Baku, B., & Proses, K. (2019). Pemilihan Pemasok Bahan Baku Berdasarkan Analisis Kapabilitas Proses Dimensi Dan Berat Produk. SeminarNasional Teknologi Fakultas Teknik Universitas Krisnadwipayana, 253–261.

Published

2020-11-30

How to Cite

Agusti, T. R., Agustine, D., & Nurlatifah, I. (2020). Esterifikasi Gliserol Produk Samping Biodiesel Menjadi Triasetin Menggunakan Katalis SO42-/TiO2. Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik, 1(3), 290–297. Retrieved from https://ejournal.unis.ac.id/index.php/jimtek/article/view/1128

Most read articles by the same author(s)

> >>