Perancangansistem Informasi Inventory Sparepart Pesawat Di PT. Avia Tehnik Solusindo Berbasis Web Menggunakan Metode Extreme Programming

Authors

  • Agung Maulana Universitas Islam Syekh Yusuf
  • Syahriani Syam
  • Febri Rismaningsih Universitas Islam Syekh Yusuf

DOI:

https://doi.org/10.33592/jimtek.v3i1.3929

Abstract

Inventory memungkinkan efisiensi dari pendistribusian serta penyimpanan barang. Sparepart pesawat adalah suatu bagian atau suku cadang baik itu yang terkecil maupun terbesar serta cair maupun padat. Sparepart tersebut harus dikelola dengan baik supaya tidak terjadinya kehilangan pada sparepart atau barang.  Sistem informasi inventory sparepart pesawat berbasis web adalah suatu aplikasi berbasis web diperuntukan mengelola Data sparepart atau barang pesawat. Aplikasi ini bisa di akses melalui smartphone agar mempermudah dan flexible dalam mengelola Data sparepart atau barang pesawat. Adapun metode extreme programming digunakan dalam perancangan sistem informasi inventory sparepart pesawat berbasis web sebagai acuan dalam perancangan sistem.

Downloads

Published

2023-10-19

How to Cite

Maulana, A., Syam, S., & Rismaningsih, F. (2023). Perancangansistem Informasi Inventory Sparepart Pesawat Di PT. Avia Tehnik Solusindo Berbasis Web Menggunakan Metode Extreme Programming. Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik, 3(1), 1–17. https://doi.org/10.33592/jimtek.v3i1.3929

Most read articles by the same author(s)