Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Berbasis Web di Klinik Mutiara Bunda Pasar Kemis Kabupaten Tangerang

Authors

  • Obi Andika Universitas Islam Syekh Yusuf Tangerang
  • SYAHRIANI SYAM

Keywords:

Klinik, Data, Pasien, MySql, Php

Abstract

Latar Belakang : Perkembangan zaman saat ini menuntut kita untuk aktif dan inovatif dalam menemukan hal-hal baru dalam bidang teknologi dan informasi. Salah satu perkembangan teknologi dan informasi yaitu adanya kemajuan dibidang komputer. Tujuan : Selama ini sistem pelayanan pada Klinik Mutiara Bunda mulai dari pendaftaran pasien, input data pasien, diagnosa dan pemberian resep, pembayaran serta report data yang masih menggunakan metode manual yaitu pembukuan dengan menggunakan buku besar. Hasil Penelitian: Hal ini menyebabkan menimbulkan beberapa kendala yang sering menghambat pihak manajemen klinik, terutama dalam memperoleh informasi yang berhubungan dengan informasi rawat jalan dan rekam medis pasien. Kesimpulan : Untuk itu dibutuhkan pembangunan sistem yang sudah terkomputerisasi dan menyediakan sarana-sarana yang dibutuhkan sebagai fasilitas Klinik agar dapat melayani masyarakat dengan lebih baik, cepat  dan penggunaan serta pencarian data laporan dapat tercatat dengan akurat dan relevan.

References

Amanda, Szasa. 2015. Teori Gaya Hidup.

Asropudin Pipin, 2013. Kamus Teknologi Informasi. Bandung: Titian Ilmu.

Ardhana, YM Kusuma, (2012), Menyelesaikan Website 30 Juta !, Jasakom. Jakarta.

Buana, I Komang Setia. 2014. “Jago Pemograman PHPâ€. Jakarta:Dunia Komputer.

Dominikus Juju. 2007, Buku Latihan Dreamweaver CS3. Elex Media Komputindo. Jakarta.

Dwi Pra Satriawan. 2014. Perancangan Sistem Informasi Radiologi untuk Medical Check Up Rekanan Berbasis Web pada Mitra Medika Center.

Endang Hernawati. 2010. Sistem Informasi Rawat Jalan Pada Rumah Sakit Karang Anyar.

Kadir A. 2014. Pengenalan Sistem Informasi Edisi Revisi. Andi.Yogyakarta

Ladjamudin, Al-Bahra Bin. 2013. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Notoatmodjo. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Nurhayati. 2013. Dalam Kamus Lengkap bahasa Indonesia.

Nugroho, Bunafit. 2013. Dasar Pemrograman Web PHP – MySQL dengan Dreamweaver. Yogyakarta : Penerbit Gava media.

Ollynia Devega. 2014. Prototype Sistem Informasi Akutansi Pembayaran Biaya Rawat Inap Pada RS Dinda Jatiuwung – Tangerang.

Priyanto dan Jauhari. 2014. Pemrograman WEB. Bandung : Informatika Bandung.

Pawit. (2014). Ilmu Informasi, Komunikasi, dan Kepustakaan. Jakarta: Bumi Aksara.

Susanto. 2013. Sistem Informasi Akuntansi. Bandung: Lingga Jaya.

Sedarmayanti.2009. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: CV Mandar Maju.

Sutarman. 2012. Buku Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Tata Sutarbi. 2012. Analisa Sistem Informasi. Yogyakarta : Penerbit Andi.

Yakub. 2012. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Downloads

Published

2020-07-31

How to Cite

Andika, O., & SYAM, S. (2020). Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Berbasis Web di Klinik Mutiara Bunda Pasar Kemis Kabupaten Tangerang. Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik, 1(2), 74–79. Retrieved from https://ejournal.unis.ac.id/index.php/jimtek/article/view/1062

Most read articles by the same author(s)

> >>